Perang Dimulai, Yaman Dilanda Krisis Kemanusiaan

Nasional / 9 April 2015

Kalangan Sendiri

Perang Dimulai, Yaman Dilanda Krisis Kemanusiaan

daniel.tanamal Official Writer
4602
<!--[if gte mso 9]><xml> </xml><![endif]--><!--[if gte mso 9]><xml> Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE </xml><![endif]--><!--[if gte mso 9]><xml> </xml><![endif]--><!--[if gte mso 10]> <style> /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0in 5.4pt 0in 5.4pt; mso-para-margin-top:0in; mso-para-margin-right:0in; mso-para-margin-bottom:8.0pt; mso-para-margin-left:0in; line-height:107%; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:"Calibri",sans-serif; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-fareast-language:EN-US;} </style>

Pertempuran antara Koalisi Teluk pimpinan Arab Saudi bersama Sekutu melawan Kelompok Houthi yang memasuki pekan ketiga, setidaknya telah mengakibatkan 560 orang, termasuk puluhan anak, tewas seketika di Yaman.

Saat ini, komite Palang Merah Internasional tengah berusaha mengirim tim medis ke Yaman. “Jika pasokan medis ini tidak masuk ke Yaman maka banyak orang yang akan meninggal dunia,” ungkap juru bicara Sitara Jabeen yang menambahkan bahwa pesawat kargo yang membawa 17 ton pasokan medis sedang menunggu izin dari Koalisi Teluk, dilansir New Straits Times, Rabu (8/4/2015).

Data dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengungkapkan lebih dari 1.700 orang terluka dan 100 ribu orang terpaksa meninggalkan tempat tinggalnya.WHO menyatakan sebanyak 560 orang menjadi korban dalam perang di Yaman dan 1.768 warga sipil mengalami luka-luka. Selain itu, serangan udara yang dilakukan pasukan koalisi Arab Saudi juga menewaskan 74 anak.



 

Sumber : Berbagai Sumber
Halaman :
1

Ikuti Kami